Layar Sentuh Teknologi Haptic

haptic-touchscreen-640x353

Teknologi haptic adalah teknologi yang mengaplikasikan sensasi sentuhan ke dalam interaksi manusia dengan komputer. Teknologi haptic selama ini dikenal dengan menggunakan suatu perangkat yang digunakan untuk simulasi dan dapat didata/direspon oleh komputer. Meskipun teknologi haptic sudah banyak digunakan, tetapi teknologi haptic masih tidak pernah diimplementasikan pada sistem yang lebih kompleks, misalnya untuk sistem penerbangan. Hal ini dikarenakan perangkat-perangkat dengan teknologi haptic ini masih memiliki beberapa kekurangan, diantaranya teknologi haptik membutuhkan ruang mekanik yang luas karena harus menggunakan alat yang mampu bergerak, dan sulitnya mendeteksi gerakan-gerakan kecil, seperti getaran-getaran dengan frekuensi rendah. Untuk menutupi kekurangan tersebut, dibutuhkan teknologi yang dimilikiĀ  oleh touchscreen display yang tidak membutuhkan bagian yang bergerak, danĀ  memiliki respon yang akurat terhadap lingkungannya.

Read More

Chip Masa Depan Tanpa Silikon

Hingga era ini, semikonduktor merupakan bahan yang paling ditunggu-tunggu perkembangannya. Gaya hidup zaman ini tak lepas dari peran besar semikonduktor yang menjadi titik utama pada device-device serbaguna bagi manusia. Adalah sebuah chip, otak dari segala pemroses baik pada PC, gadget, embedded system dan lain-lainnya, yang tersusun oleh transistor-transistor yang merupakan hasil pengolahan dari bahan semikonduktor. Perkembangan semikonduktor melekat pada suatu tolak ukur keberhasilan, yakni : semakin kecil, semakin cepat dan semakin murah. Para peneliti terus mencari cara bagaimana bahan-bahan semikonduktor dapat memenuhi tiga kriteria tersebut agar terciptanya semikonduktor ideal dan lebih baik daripada sebelumnya.

Read More

Lampu LED Hemat Energi Sebagai Alternatif Pengganti Lampu TL

led-light-bulb-1

Pentingnya penghematan energi demi beberapa aspek dalam kehidupan seperti sumber daya alam, ekonomi, dan lain-lain, sudah menjadi tanggung jawab bagi seluruh manusia di muka bumi. Teknologi-teknologi terbarukan terus berkembang agar langkah-langkah penghematan energi dapat dilakukan oleh semua orang. salah satunya dengan pengembangan teknologi lampu LED, yang kini sudah menjadi alternatif penghematan energi dari penggunaan lampu TL/neon/CFL. Apa yang menyebabkan lampu LED bisa dikatakan hemat energi?

Read More